copyright
"Sabda-Mu adalah pelita bagi langkahku, cahaya untuk menerangi jalanku." Mazmur 119:105 (BIS)
Biblical
Verse Note
Find in Bible: Word(s) Verse List
Bible Versions
Alkitab Terjemahan Baru
Alkitab Kabar Baik (BIS)
Firman Allah Yang Hidup
Perjanjian Baru WBTC [draft]
Alkitab Terjemahan Lama
Kitab Suci Injil
Alkitab Shellabear [draft]
Alkitab Melayu Baba
Alkitab Klinkert 1863
Alkitab Klinkert 1870
Alkitab Leydekker [draft]
Alkitab Ende
TB Interlinear [draft]
TL Interlinear [draft]
AV with Strong Numbers
Bible in Basic English
The Message Bible
New King James Version
Philips NT in Modern English
Revised Webster Version
God's Word Translation
NET Bible [draft]
NET Bible [draft] Lab
BHS with Strongs
Analytic Septuagint
Interlinear Greek/Strong
Westcott-Hort Greek Text
Textus Receptus
Introductions
Pengantar Full Life
Pengantar BIS
Pengantar FAYH
Pengantar Ende
Pengantar Jerusalem
Pengantar Bible Pathway
Intisari Alkitab
Ajaran Utama Alkitab
Garis Besar Full Life
Garis Besar Ende
Garis Besar Pemulihan
Judul Perikop Full Life
Judul Perikop BIS
Judul Perikop TB
Judul Perikop FAYH
Judul Perikop Ende
Judul Perikop KSI
Judul Perikop WBTC
Verse Notes
Catatan Ayat Full Life
Catatan Ayat BIS
Catatan Ayat Ende
Catatan Terjemahan Ende
Catatan Ayat Jerusalem
Referensi Silang TSK
Referensi Silang TB
Referensi Silang BIS
Santapan Harian
Dictionaries
Kamus Kompilasi
Kamus Easton
Kamus Pedoman
Kamus Gering
Maps
Lexicons
Greek Lexicon
Hebrew Lexicon
Santapan Harian - Leviticus 1:1
Introduction Introduction | Context Context | Leviticus 1:1 Leviticus 1:1
Previous bookNext bookPrevious chapterNext chapterPrevious verseNext verse
Harumnya aroma kurban.
Imamat 1;6:8-13

Harumnya aroma kurban. Satu dari tiga macam kurban utama dalam kemah pertemuan umat Israel adalah kurban bakaran yang dijelaskan dalam pasal ini. Di depan kemah pertemuan, kurban dibakar di mezbah sampai menjadi abu, dan tidak ada bagian darinya yang dimakan, baik oleh imam-imam maupun para pembawa kurban. Kemudian pembawa kurban menumpangkan tangannya diatas kurban tersebut, dan darah kurban dipercikan ke mezbah. Kita tidak boleh menafsirkan bahwa tindakan tersebut pada dirinya sendiri membuat terjadinya pengalihan dosa. Penumpangan tangan dilakukan sebagai tanda bahwa petobat sungguh ingin terlepas dari dosa-dosanya, dan ingin agar kesalahannya diampuni Tuhan.

Perintah ini disampaikan Allah dari kemah pertemuan (ayat 1:1), yang merupakan sarana bagi Allah untuk mengkomunikasikan firmanNya dan menjadi tempat untuk menyatakan kehadiranNya. Sebagai respon terhadap panggilan Allah bagi umat Israel untuk menjadi bangsa yang kudus, mereka yang berdosa perlu menerima pengampunan dosa dan penyucian diri dihadapan Allah yang kudus.

Kurban bakaran merupakan tanda bagi Allah dari para penyembah yang membawa kebutuhan-kebutuhan mereka kepadaNya. Tujuannya tidak lain adalah untuk mendapatkan respon dari Allah. Allah disini dianggap mencium aroma harum asap kurban jika Ia berkenan(ayat 1:9,13,17). Kurban bakaran biasanya merupakan kurban pertama dari rangkaian kurban-kurban lainnya. Dengan demikian, kurban ini menjadi semacampenarik perhatian dari Allah untuk diriNya sendiri.

Kita melihat bahwa ada macam-macam variasi kurban yang dapat dibawa kehadapan Allah, tergantung harganya. Mereka yang lebih berkecukupan dapat membawa kurban hewan yang lebih mahal, demikian pula sebaliknya. Hal ini menunjukan bahwa Allah memberikan kesempatan sama kepada semua kelas sosial untuk datang mendekat kepadaNya.

Renungkan: Jika kita ingin melayani Tuhan, kita harus kudus! Kurban penebusan Kristus cukup tidak saja untuk menebus kita selamanya, tetapi juga untuk menguduskan kita dari hari kehari.

Rabu, 4 September 2002

Previous page Top Next page
| About Us | Support Us | F.A.Q. | Guest Book | YLSA Sites | copyright ©2004–2015 | YLSA |
Bank BCA Cabang Pasar Legi Solo - No. Rekening: 0790266579 - a.n. Yulia Oeniyati
%TRAC_PAGE%